Bandar Bola Online – Pada pekan ke 18 Liga Inggris di Vicarage Road hari Minggu 22 Desember 2019 dengan secara mengejutkan Watford mampu menghajar Manchester United dengan skor yang cukup telak 2-0. Padahal Watford tim yang sudah masuk dalam zona degradasi paling bawah. Gol Watford semua didapat di babak kedua, gol Watford lahir dari Ismaila Sarr dimenit ke 50 dan Troy Deeney dimenit ke 54. Menurut sejumlah pengamat sepak bola, kekalahan Manchester United disebabkan oleh David De Gea terlalu banyak melakukan blunder. Total David De Gea sudah melakukan blunder musim ini adalah enam kali. Dan dalam pertandingan ini David De Gea lagi-lagi melakukan kesalahan yang fatal yang menyebabkan gawang Manchester United bisa kebobolan dua gol. Dengan kekalahan ini lagi-lagi Manchester United tidak bisa kembali kejalur kemenangan yang sebelumnya ditahan imbang oleh Everton. Sampai sekarang ini Manchester United hanya mampu menduduki posisi ke 8 dengan mengumpulkan 25 poin. Sedangkan Watford menempati urutan paling bawah di zona degradasi dengan mengumpulkan 12 poin.
Begitu babak pertama dimulai, kedua tim tampak saling serang. Tetapi Manchester United lebih dominan menyerang pertahanan Watford. Diawal babak pertama dimulai Watford cuma hanya bisa bertahan saja didaerah pertahanan dia. Tidak mau merasa tertekan terus Watford mencoba untuk bangkit dan memberikan serangan. Namun terlihat sesekali tuan rumah menyerang Manchester United, namun serangannya tidak terlalu bahaya bagi David De Gea. Dimenit ke 27 Watford mendapat peluang emas saat Troy Deeney memiliki ruang yang kosong mereka langsung menembak bola ke gawang David De Gea di daerah kotak pinalti. Tapi dengan cekatan Luke Shaw mampu mementahkan tembakan dari Troy Deeney. Dimenit ke 34 kembali Manchester United mendapatkan peluang emas untuk mencetak angka, peluang terbuat dari Jesse Lingard. Jesse Lingard mendapatkan umpan matang dari Anthony Martial. Seharusnya Jesse Lingard sudah dalam posisi terbaik karena hanya berhadapan dengan kiper Watford Ben Foster saja. Namun sayang tembakannya terlalu tinggi dan bola melebar kesebelah kanan Ben Foster. Terlihat Watford sering kali membangun serangan dari arah kanan terus, tapi tetap saja tidak bisa mencetak gol. Sampai babak pertama selesai kedua tim masih tidak bisa mencetak angka dan kedudukan masih imbang 0-0.
Begitu babak kedua dimulai permainan Watford mulai terlihat cantik. Watford langsung tampil menyerang sejak babak kedua dimulai. Alhasil serangan demi serangan mereka berhasil mencetak gol di menit ke 50. Ismaila Sarr mampu menyarangkan bola ke gawang David De Gea, Ismaila Sarr mendapatkan umpan lambung dari Christian Kabasele, Ismaila Sarr langsung menendang bola ke gawang David De Gea namun bola memantul ke tanah terlebih dahulu. Seharusnya David De Gea dengan mudah menangkap bola tersebut, namun posisi David De Gea yang tidak siap membuat bola bisa masuk ke gawangnya dengan mudah. David De Gea telah melakukan blunder karena bola bisa terlepas dari tangannya. Skor berubah menjadi 1-0 keunggulan untuk tuan rumah Watford. Sudah tertinggal 1 gol, Manchester United langsung meningkatkan tempo permainannya dengan menekan daerah pertahanan Watford untuk bisa menyamakan hasil imbang. Terlalu asik menyerang justru Watford bisa mencetak angka kembali. Watford melakukan serangan balik lagi-lagi Ismaila Sarr berhadapan dengan David De Gea namun sayang Aaron Wan Bissaka melakukan pelanggaran terhadap Ismaila Sarr yang membuat terjatuh. Wasit Lee Stephen Mason langsung menunjuk titik putih dan memberikan hadiah pinalti kepada Watford. Eksekusi pinalti diambil oleh Troy Deeney. Dan dimenit ke 54 dengan sempurna Troy Deeney berhasil menceploskan bola ke gawang David De Gea. Skor berubah menjadi 2-0 keunggulan tuan rumah Watford.
Sudah tertinggal 2 angka Manchester United semakin kebakaran jenggot. Setan Merah langsung bermain semakin agresif. Setan Merah hampir saja mencetak gol di menit ke 58. Fred melakukan tendangan kearah gawang Ben Foster namun sayang masih bisa ditangkis oleh Ben Foster. Bola memantul ke arah Mc Tominay kemudian dengan cepat Mc Tominay menyambar bola tersebut, namun karena terburu-buru bola justru melambung tinggi keatas gawang Ben Foster. Manchster United terlihat sedikit kesusahan untuk mencetak angka, untuk memecah kebuntuannya Ole Gunnar Solskjaer memasukkan Paul Pogba untuk menggantikan Jesse Lingard dimenit ke 64 dan dimenit ke 73 kembali Ole Gunnar Solskjaer memasukkan Juan Mata untuk menggantikan Scott McTominay. Paul Pogba sudah absen sejak bulan September yang lalu. Dengan masuknya Paul Pogba dan Juan Mata permainan Manchester United semakin terlihat berkembang. Banyak peluang-peluang yang bagus bagi Manchester United untuk mencetak angka, namun sepertinya keberuntungan belum berpihak kepada Setan Merah. Dimenit ke 82 Bandar Bola Online melihat Setan Merah kembali mendapatkan peluang emas, Harry Maguire mendapatkan umpan lambung dari Juan Mata namun sayang bolanya mengarah tepat ke arah Ben Foster. Dimenit ke 83 kembali peluang Paul Pogba untuk mecetak angka. Paul Pogba mendapat umpan umpan pendek dari Anthony Martial, namun dengan sigap Ben Foster menepis dengan tangan kanannya. Kembali lagi dimenit ke 90 lagi-lagi Manchester United mendapatkan peluang emas untuk mencetak angka. Peluang tersebut datang pada Marcus Rashford yang mendapatkan umpan pendek dari Anthony Martial. Namuan sayang tendangan Marcus Rashford masih bisa ditangkap dengan baik oleh Ben Foster. Sampai peluit panjang berbunyi tanda berakhirnya pertandingan, skor masih tetap 2-0 keunggulan untuk Watford.
Dengan hasil kekalahan ini sudah jelas ini merupakan hasil yang tidak diinginkan oleh Ole Gunnar Solskjaer. Pasukan Ole Gunnar Solskjaer dalam pertandingan ini tidak konsisten dalam melakukan serangan, selain itu finishing mereka tidak bagus. Terlihat dalam tiga pertandingan terakhirnya permainan Manchester United tidak konsisten. Mereka bisa mengkalahkan Spurs, Manchester City dan Everton, namun dengan tim sekelas Watford mereka tidak bisa memenangkan pertandingan. Ini merupakan sebuah prestasi yang buruk bagi Manchester United. Banyak orang beranggapan kekalahan Manchester United kali ini dikarenakan David De Gea melakukan blunder yang seharusnya tidak dia lakukan. Seharusnya kiper sekelas David De Gea bisa menangkap bola dengan mudah. Ini merupakan kesalahan yang sangat fatal bagi David De Gea. Dengan kekalahan ini sudah jelas Manchester United membuang sebuah peluang emas untuk mendekati di posisi empat besar. Dalam pertandingan ini Ole Gunnar Solskjaer sudah memainkan Paul Pogba yang sudah menepi sekian lama karena cedera. Walaupun dalam pertandingan ini Paul Pogba hanya bermain 30 menit tapi Solskjaer sudah puas dengan permainan Paul Pogba, sayangnya Paul Pogba tidak bisa memberikan kemenangan bagi Manchester United. Paul Pogba sudah memberikan umpan yang bagus dalam pertandingan ini, 90% operannya sangat akurat. Pogba memberikan umpan yang matang sebanyak dua kali yang memberikan tembakan tepat kesasaran Ben Foster. Sebelum tahun berganti Manchester United masih akan mengadakan dua pertandingan lagi diantaranya akan menjamu Newcastle 27 Desember 2019 dan Manchester United akan melawat ke markas Burnley pada tanggal 29 Desember 2019. Dua pertandingan ini merupakan suatu kesempatan yang bagus buat Paul Pogba untuk membuktikan dirinya mampu berkiprah di Liga Inggris.
Dalama pertandingan ini Ismaila Sarr dinobatkan sebagai Man of the Match alias pemain terbaik. Keputusan ini sudah ditulis secara resmi oleh situs Liga Inggris karena memang terbukti bahwa Ismaila Sarr bermain sangat cantik. Ismaila Sarr sering membuat repot barisan belakang Manchester United. Sampai pasukan dari Ole Gunnar Solksjaer harus melanggar Ismaila Sarr, salah satu diantaranya adalah mendapatkan hadiah pinalti. Walaupun Ismaila Sarr terpilih menjadi man of the match namun Watford masih terpuruk di paling dasar papan klasemen sementara. Walaupun David De Gea sudah melakukan blunder namun Solksjaer tetap memihak kepada De Gea. Solksjaer berkata ini hanyalah hari yang tidak baik bagi David De Gea. Ini merupakan ketidak beruntungan bagi nasib David De Gea. Semua blunder yang dilakukan David De Gea bisa dilakukan oleh pemain yang lain. Yang perlu diperhatikan hanya supaya kesalahan tersebut tidak terjadi kembali untuk pertandingan selanjutnya. Bagimanapun juga Manchester United masih membutuhkan jasa David De Gea sampai musim depan.
Jesse Lingard salah satu pemain Manchester United yang sangat menyesali kekalahan ini. Kekalahan ini merupakan pertanda yang buruk bagi Setan Merah, karena disaat Manchester United sedang berusaha untuk menjaga tren positif mereka, justru sekarang United bisa dikalahkan dengan tim papan bawah. Manchester United telah melewatkan peluang emas untuk memenangkan pertandingan ini. Padahal sebelumnya United diprediksikan akan menang telak. Jesse Lingard telah mendapatkan momentum man to man dengan Ben Foster tapi sayang tidak bisa merobek gawang Watford. Dalam beberapa waktu ini Manchester United kalau bertemu dengan tim lemah memang terlihat tidak bersemangat. Sebenarnya Manchester United dalam pertandingan ini cukup bermain bagus, dengan penguasaan bola sebanyak 65% ini cukup membuktikan bahwa Manchester United menguasai jalannya pertandingan. Bandar Bola Ibcbet mengatakan cuma finishing dari pemain United saat ini memang terlihat tidak tajam seperti biasanya. Pemain depan dari United terlihat kurang kreatif dalam mengolah bola. Sedangkan dilini tengah United sering kecurian bola oleh Watford. (ss)